Bintang

Aksesoris sebuah Blog sangat banyak macamnya. Kali ini saya ingin berbagi mengenai bintang - bintang di linK & efek bertabur bintamg pada kursor.
  1. Link Efek Bintang
    Penampilan sebuah link akan lebih menarik jika ditambah dengan asesoris berupa bintang yang berkedip. Apalagi jika latar belakang dari link tersebut berwarna gelap, link akan terlihat lebih hidup ketika disorot mouse (bintang berkedip di sekitar link). Trik ini sudah banyak digunakan oleh blog-blog terutama yang memiliki latar belakang gelap.
    Blog anda juga dapat ditambah dengan trik ini. Cuma disarankan ubahlah background blog anda menjadi lebih gelap agar bintangnya terlihat lebih jelas.
    Berikut langkah-langkahnya :
    1. Masuk ke Blogger.
    2. Pilih Rancangan kemudian klik Edit HTML.
    3. Cari kode ini pada template anda :
    4. a:hover { text-decoration:underline; color: $(link.hover.color); }
    5. Ganti kode css berwarna Ijo di atas dengan kode css dibawah ini :
    6. a:hover { background-image: url(http://lh4.ggpht.com/_1j80TgNqd_8/TSxI4SzanrI/AAAAAAAABTY/eTbwURZIN8I/s128/bintang.gif);}
  2. Efek Bertabur Bintang Pada Kursor
  3. Membuat blog menjadi menarik memang suatu hal yang wajib agar memberi keindahan pada blog. saya akan berbagitips untuk mempercantik blog, tips ini adalah memberi efek bertabur bintang pada kursor. silahkan langsung dipraktekkan ya. Untuk contoh boleh dilihat pada kursor blog saya ini. script yang saya gunakan adalah javascript yang saya dapat dari teman. mari kalian langsung lakukan langkah-langkah berikut:
    1. Masuk ke blogger, kemudia pada dashboar pilih tata letak.
    2. Setelah itu pilih elemen laman kemudian klik tambah gadget.
    3. Kemudian pilih html/javascript.
    4. Pilih script dibawah ini sesuai dengan keinginan kalian, kalian dapat memilih warna dengan script dibawah ini, silahkan pilih salah satu kemudian masukan pada gadget html.javascript yang telah kalian pilih tadi.
    5. <script src="http://denisahlan.netau.net/bintang.biru.js" type="text/javascript"></script> Pilih efek warna yang diinginkan, file yang telah diunggah Biru, Hijau, Merah, Ungu, Putih

0 komentar:

Posting Komentar