Mengunci Folder Dengan NotePad

NotePad memang program editor teks yang sering dianggap sebelah mata tetapi dengan notepad kita bisa menyiptakan berbagai macam data baik HTm?html. Css, Php dan bernagai macam penerapan dengan DOS. Folder sering kali menjadi salah satu pilihan untuk menyatukan berbagai macam data yang dianggap penting. Data pribadi menjadi salah satu yang pasti setiap orang punya dalam komputer yang tersimpan dalm 1 folder. Dulu saya pernah Share menganai Folder Lock yaitu software untuk mengunci folder. nah kesempatan ini hampir sama fungsinya tetapi malah mungkin lebih primitif tetapi saya suka, sampil belajar scrip utnuk menciptakannya. langsung saja
  • Copy scrip di bawah ini

  • cls
    @ECHO OFF
    title Folder ArisKoerniawan
    if EXIST "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" goto UNLOCK
    if NOT EXIST ArisKoerniawan goto MDLOCKER
    :CONFIRM
    echo Apakah anda ingin mengunci Folder ArisKoerniawan tersebut ? (Y/N)
    set/p "cho=>"
    if %cho%==Y goto LOCK
    if %cho%==y goto LOCK
    if %cho%==n goto END
    if %cho%==N goto END
    echo Ketik Y atau N.
    goto CONFIRM
    :LOCK
    ren ArisKoerniawan "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
    attrib +h +s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
    echo ArisKoerniawan Terkunci
    goto End
    :UNLOCK
    echo Masukkan Password untuk membuka Folder
    set/p "pass=>"
    if NOT %pass%== 12345678 goto FAIL
    attrib -h -s "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}"
    ren "Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}" ArisKoerniawan
    echo ArisKoerniawan sudah di buka
    goto End
    :FAIL
    echo Password salah
    goto end
    :MDLOCKER
    md ArisKoerniawan
    echo ArisKoerniawan Sukses di buat
    goto End
    :End


    Keterangan Scrip warna Biru : Nama Folder yang akan di kunci
    Scrip warna biru : Password yang digunkaan
  • Paste scrip di atas dalam NotePad dan Simpan data dengan dengan Extensi .BAT contoh : Ariskoerniawan.BAT
  • Jalankan File yang dihasilkan, makan akan keluar sebuah jendela baru jawab Y jika akan mengunci, dan jika akan membuka dengan teknik yang sama masukan password yang anda gunkaan

0 komentar:

Posting Komentar